Bagi Anda seorang wisatawan yang merindukan makanan tradisional, Anda bisa mencoba beberapa makanan tradisional Sunda bumiaki. Makanan tradisional Sunda dikenal sebagai makanan yang memiliki citra rasa unik dan lezat. Nah, pembahasan lebih lanjut seputar makanan tradisional satu ini bisa langsung Anda simak di bawah.
Banyak makanan tradisional khas Sunda yang diburu masyarakat sehingga sangat disayangkan jika Anda melewatkannya. Nah, beberapa menu yang bisa Anda pesan di daftar menu makanan tradisional Sunda bumiaki adalah sebagai berikut.
Siapa yang tidak mengenal salah satu makanan tradisional yang cukup populer satu ini? Yakni iga bakar khas Sunda yang dibalut dengan bumbu rahasia tertentu sehingga bisa menciptakan citra rasa lezat dan unik.
Iga bakar madu menjadi menu pilihan utama yang bisa juga Anda pilih saat pergi ke tempat makan bumiaki. Iga bakar madu juga cocok dijadikan sebagai menu makanan bersama yang disantap dengan keluarga, sahabat, kerabat, maupun orang tersayang lainnya. Bumbu rempah yang meresap ke dalam olahan iga bakar juga semakin menambah kelezatan dari makanan tradisional satu ini.
Selain iga bakar madu, Anda juga bisa menikmati jenis makanan tradisional khas Sunda lainnya yakni ayam baby liwet ketan. Olahan ayam yang unik dengan taburan bumbu tertentu, membuat siapapun yang mencobanya pasti merasa ketagihan dan ingin merasakannya lagi.
Selain itu, perpaduan nasi liwet yang dimasak dengan kematangan pas dan dilengkapi lauk lainnya membuat kelezatan dari menu makanan satu ini semakin bertambah.
Selain iga bakar madu yang bisa dinikmati bersama keluarga, Anda juga bisa memilih menu satu ini sebagai makanan utama saat makan dengan orang-orang tersayang di bumiaki.
Ketan bakar platter menjadi makanan tradisional Sunda bumiaki selanjutnya yang juga wajib untuk Anda coba. Ketan bakar satu ini juga tidak kalah lezat dan uniknya dengan beberapa jenis makanan tradisional khas Sunda di atas.
Anda bisa membeli makanan olahan ketan satu ini di bumiaki bersama menu makanan khas Sunda lainnya supaya bisa mengobati rasa rindu dengan masakan khas Sunda. Nantinya, Anda akan mendapatkan sajian menu ketan bakar pada piring datar yang diolah dengan bumbu tertentu sehingga memberikan aroma yang sangat menggugah selera.
Bagaimana, apakah Anda tertarik untuk mencobanya?
Selanjutnya, Anda juga bisa mencoba udang sambal raos sebagai menu makanan tradisional khas Sunda di bumiaki.
Udang raos sendiri merupakan sajian makanan yang mengkolaborasikan olahan udang dengan sambal yang sangat cocok untuk dijadikan pendamping nasi panas. Biasanya, jika pengunjung ingin menambah kelezatan dari sajian masakan ini, bisa ditambahkan dengan isian lainnya seperti tempe kering, sayur, ayam goreng, dan lain sebagainya.
Tinggal sesuaikan saja dengan kebutuhan untuk bisa menikmati kelezatan udang sambal raos sesuai keinginan. Banyaknya pilihan dari menu satu ini juga membuat udang sambal raos cocok untuk dikonsumsi oleh Anda bersama keluarga yang sedang berlibur di sekitar tempat makan bumiaki.
Anda bisa mengkolaborasikan dengan menu makanan tradisional khas Sunda lainnya sehingga nuansa Sunda akan semakin lengkap ketika makan di bumiaki.
Nah, beberapa menu pilihan makanan tradisional Sunda bumiaki di atas bisa dijadikan sebagai makanan pengobat rasa rindu untuk Anda yang ingin merasakan kembali makanan khas Sunda. Jadi, tunggu apalagi, pilih menu makanan tradisional khas Sunda di bumiaki sekarang.